Belajar Html Dasar Sampe Expert Part 4

Sebelumnya kalian sudah cukup mengenal apa html.

Di ngobar kali ini kalian akan mempelajari cara mengatur teks.

Kalau begitu langsung kita masuk ke sesi ngobar!

Cara mengatur posisi teks pada html

Pada pembelajaran sebelumnya dimana kalian sudah membuat website portofolio simple.

Kali ini kita akan coba megatur posisi teks yang ada di website portofolio kita.

Untuk mengatur agar posisi judul webiste kita.

Di html ada elemen yang bisa mengatur teks agar ketengah.

Yaitu <center> dengan elemen center kita bisa mengatur posisi teks kita agar berada di tengah.

Bagaimana cara menggunakan elemen center di html?

Kalian bisa lihat kode di bawah ini.

Kalian bisa menggunakan elemen center.

Dengan menempatkan <center> sebelum elemen teks dan sesudah elemen teks seperti gambar di atas.

Maka hasilnya akan seperti ini.

Selanjutnya kalian bisa membuat pembatas garis antara judul dan sub judul kalian.

Bagaimana caranya?

Kita bisa memanfaatkan elemen html yang bernama <hr> untuk membuat garis pemisah.

Kalian bisa lihat kode dibawah ini.

Kalian bisa menambahkan <hr> sebelum sub judul.

Bagaimana hasil nya jika di tampilkan di web browser?

Maka hasilnya akan seperti ini.

Penutup

Sampai disini saja dulu Ngobar kita kali ini.

Jangan lupa pantengin terus Website RPL TamanSiswa buat dapetin update seputar Koding Mengkoding.

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Need Help?